UDHENG/IKET
1. UDHENG:
Berasal dari kata udheng yang berarti paham atau mudheng.
2. IKET:
Iket berasal dari kata iketatauikat yang bermakna mengikat hawa nafsu yang
berpusat di kepala.
Udheng dan iket merujuk pada benda
yang sama. Berikut ini adalah bentuk-bentuk dari udheng atau iket:
Udheng
khas Malang dinamakan udheng kemplengan. Berikut ini adalah keterangan mengenai
udheng kemplengan tersebut:
*Gunungan:

*Jeprakan:
Jeprakan pada sisi kanan dan kiri memiliki tinggi
yang sama, melambangkan keseimbangan pada hidup yang berarti kita harus adil
atau seimbang dalam melakukan sesuatu.
*Puteran:

*Tali
wangsul:

Berikut ini adalah
promosi udeng khas malang:
MATUR SEMBAH NUWUN
Tidak ada komentar:
Posting Komentar